
Perempuan itu
bak sekuntum mawar merah
angun dan memukau
menarik pandangan siapa pun yang memandang
dari kejauhan tentunya
Namun,
berwaspadalah
kala kau mendekatinya
Sekalipun ia indah dan menggoda
ia tak mudah tertundukkan
dengan hanya bujuk rayu...